SEJARAH HARI DHARMA WANITA PERSATUAN

Hari Dharma Wanita merupakan hari besar yang diperingati secara nasional pada 5 Agustus setiap tahunnya. Peringatan Hari Dharma Wanita bertujuan untuk mengingat landasan awal terbentuknya organisasi Dharma Wanita. Selain itu, Hari Dharma Wanita juga diperingati untuk memberikan ruang bagi perempuan untuk berhimpun, saling belajar dan mengembangkan diri. Sejarah Dharma Wanita Persatuan berawal pada 5 Agustus […]

SEJARAH HARI DHARMA WANITA PERSATUAN Read More »